Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Definisi Al-Qur’an menurut istilah adalah bacaan yang tertulis dalam mushaf-mushaf yang terpelihara dalam dada orang yang menghapalnya diantara orang-orang Islam , defenisi diatas dikemukakan oleh…
A. Iman Asy-Syafi’i
B. Syekh Muhammad Abduh
C. Syekh Muhammad Khudari Beik
D. Al-Lihyani
E. Imam Hambali
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
UH Sejarah Peminatan SMA Kelas 10 › Lihat soalSejarah memiliki hubungan yang erat dengan kehidupan manusia karena … .
A. Kehidupan manusia dibentuk oleh sejarah
B. Manusia yang mencptakan sejarah
C. Manusia mempengaruhi gerak sejarah
D. Sejarah menceritakan kisah hidup manusia
E. Sejarah merupakan kenangan masa lalu manusia
STS PPKn SMP Kelas 8 › Lihat soal
Menghargai pendapat orang lain, musyawarah untuk mencapat mufakat, dan tidak memaksakan kehendak kepada orang lain, merupakan nilai-nilai dari Pancasila sila…
A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan Yang adil dan beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyaratan/perwakilan
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Harian Tema 2 SD Kelas 6
- Taksonomi Mahluk Hidup - IPA SMP Kelas 7
- PTS 1 Sejarah SMA Kelas 10
- Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 6
- Kewarganegaraan SMP Kelas 8
- Pengukuran Sudut - Matematika SD Kelas 4
- PTS Ekonomi SMA Kelas 10
- Globalisasi dalam Kehidupan Bangsa Indonesia - IPS SD Kelas 6
- Kuis IPS 1 Tema 6 SD Kelas 5
- Kuis Bahasa Mandarin SMA Kelas 10
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.