Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / PHB Sosiologi SMA Kelas 10

Perhatikan contoh interaksi sosial berikut ini…

(1) Siswa SMA Negeri 1 Kota Bekasi sedang berlatih sepak bola;

(2) Siswa SMA se-Kota Bekasi sedang mengikuti kompetisi robotik;

(3) Masyarakat Bekasi Timur sedang bekerja bakti membersihkan selokan;

(4) Dua orang pemuda di daerah slum berkelahi memperebutkan lahan parkir;

(5) Guru Wali Kelas di SMA Negeri 11 Kota Bekasi sedang mendiskusikan acara perpisahan siswa.

Dari contoh interaksi sosial di atas, yang termasuk ke dalam interaksi sosial asosiatif adalah ….

A. (1), (3), dan (5)

B. (2), (3), dan (4)

C. (1), (4), dan (5)

D. (2), (3), dan (5)

E. (3), (4), dan (5)

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #85460 : Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA Biologi SMP Kelas 7

Semakin banyak persamaan ciri yang dimiliki makhluk hidup, maka semakin . . . .

A. sedikit kekerabatannya

B. dekat kekerabatannya

C. jauh kekerabatannya

D. banyak kekerabatannya


Soal #126841 : PTS PPKn SMP Kelas 9 Semester Gasal

Yang dimaksud dengan nilai yang menjabarkan nilai dasar adalah …

A. Nilai sosial

B. Nilai praktis

C. Nilai etika

D. Nilai instrumental


Materi Latihan Soal Lainnya: