Bunga biasanya memiliki warna yang mencolok sehingga akan menarik serangga dan kupu-kupu. Hal tersebut menguntungkan bagi suatu tumbuhan karena akan membantu dalam proses penyerbukan . Pernyataan yang tepat tentang proses penyerbukan adalah ….
A. penyerbukan merupakan proses jatuh dan menempelnya serbuk sari ke kepala putik
B. penyerbukan selalu membutuhkan perantara hewan khususnya serangga dan kupu-kupu
C. penyerbukan pada bunga dibantu oleh sinar matahari
D. proses penyerbukan melibatkan bunga-bunga yang sejenis atau tidak sejenis

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #18980 : Some vs. AnyThere isn’t …juice.
· a. a
· · b. an
· · c. some
.· · d. any
› Soal #97935 : PAS IPA SMP Kelas 7
contoh simbiosis komensalisme adalah….
A. bunga dan lebah
B. pohon buah dan anggrek
C. kutu di kepala manusia
D. benalu di pohon
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Puasa Ramadhan - Fiqih MI Kelas 3
- Organisme Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 7
- Sistem Organisasi Kehidupan - IPA SMP Kelas 7
- Toleransi - PAI SMP Kelas 9
- PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 4
- Tema 5 Subtema 1 SD Kelas 2
- Tema 6 Subtema 1 Pembelajaran 3 - SD Kelas 5
- Interpretasi Citra - Geografi SMA Kelas 12
- PPKn Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 6
- Kemagnetan - IPA Semester 2 Genap SMP Kelas 9