Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / Ujian Ekonomi SMA Kelas 10 Semester Genap

Perhatikan pernyataan berikut!

1. Membeli dan menjual logam mulia

2. Memberikan kredit kepada perbankan

3. Memegang kas pemerintah

4. Mendiskontokan surat wesel dan surat dagang

5. Membantu pemerintah dalam penempatan surat – surat utang negara

Berikut yang merupakan usaha pasif ditunjukkan pada nomor …

A. 1 dan 2

B. 1 dan 4

C. 2 dan 5

D. 2 dan 4

E. 3 dan 5

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Ulangan PPKn Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 6 › Lihat soal

Keberagaman bentuk bangunan rumah adat setiap suku bangsa disesuaikan dengan….

A. keinginan

B. keunikan

C. kondisi alam

D. kondisi ekonomi


UAS Bahasa Jerman SMA Kelas 11 › Lihat soal

Wer ist das?

Siapakah yang dimaksud?

Tentukan anggota keluarga sesuai pernyataan berikut:

Der Bruder von meiner Mutter ist mein … .

A. Sohn

B. Onkel

C. Vater

D. Groβvater


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.