Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 11 / PH Sejarah 3 SMA Kelas 11

Dampak Reformasi Gereja pada abad XVI bagi perkembangan agama Nasrani adalah ….

A. agama Nasrani terpecah menjadi dua, yaitu Katholik dan Protestan

B. kekuatan Paus sebagai pemimpin tertinggi agama Nasrani mulai berkembang

C. pemimpin agama Nasrani mewajibkan setiap pemeluknya memiliki pendidikan

D. beberapa negara besar tidak mengakui Paus sebagai pemimpin tertinggi agama Nasrani

E. pendidikan lembaga pendidikan gereja untuk mendidik para biarawan, biarawati, dan imam

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Ujian Semester 2 (UAS / UKK) PAI SMA Kelas 10 › Lihat soal

Potongan ayat di atas menegaskan bahwa salah satu tujuan berpakaian itu adalah….
a. agar terhindar dari gangguan orang jahil
b. menahan panas dan bahaya orang lain
c. beribadah kepada Allah SWT.
d. menghindari godaan setan
e. menutupi aurat


Mid Semester Bahasa Mandarin SMP Kelas 7 › Lihat soal

Jika kita ingin memberikan nada pada suku kata “lao”, pada huruf apakah nada harus diberikan?
A. a
B. l
C. o
D. i


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.