Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Berikut perkara yang hukumnya sunnah dalam mengkafani jenazah
A. Kain kafan cukup seadanya saja
B. Untuk mayit laki-laki kain kafan cukup 1 lembar saja
C. Kain kafan hendaknya berwarna putih
D. Mengafani tidak perlu diberi wewangian
E. Untuk mayit perempuan kain kafan cukup 2 lembar saja
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sejarah Bab 2 SMA Kelas 10 › Lihat soalPerhatikan judul penelitian berikut!
” Pelaksanaan program pendidikan oleh pemerintah kolonial pada awal abad XX ”
Judul penelitian di atas menunjukkan penggunaan konsep diakronik karena…
A. Memandang peristiwa dari sudut pandang pribadi
B. Mengutamakan sumber lisan sebagai sumber sejarah
C. Memandang konsep ruang dan waktu secara seimbang
D. Memandang peristiwa dalam sebuah gerak sepanjang waktu
E. mengutamakan sumber tertulis sebagai sumber sejarah.
Sumatif Seni Budaya SMP Kelas 8 Semester Ganjil › Lihat soal
Berikut contoh ekspresi wajah, kecuali…
A. Sedih
B. Marah
C. Rendah diri
D. Gembira
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan PPKn 1 SMA Kelas 10
- Budi Pekerti - PAI SMK Kelas 10
- Ulangan Harian PPKn Bab 3 SMA Kelas 10
- Prisma - Matematika SD Kelas 6
- Perdagangan Antardaerah dan Antarnegara - IPS SMP Kelas 8
- Organ Gerak Hewan dan Manusia - IPA SD Kelas 5
- IPS Tema 7 SD Kelas 6
- Fiqih Bab 1 MTs Kelas 9
- Kuis Campuran SD Kelas 3
- Sumatif Bahasa Indonesia SD Kelas 5 Semester Ganjil
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.