Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Pemuda itu sedih ketika putus dengan belahan jiwanya.
Kalimat tersebut merupakan contoh majas ….
A. Simile
B. Metafora
C. Personifikasi
D. Hiperbola
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
UH Seni Budaya SMP Kelas 9 › Lihat soalBerikut adalah pernyataan yang tidak tepat terkait proses masuknya Islam di Nusantara …
A. Islam masuk dengan cara penaklukkan.
B. Proses penyebaran Islam dengan cara bertahap.
C. Islam telah masuk ke Indonesia sejak abad ke 7 Masehi.
D. Kerajaan Demak berjasa menyebarkan Islam di Jawa.
Kuis SKI MI Kelas 6 › Lihat soal
Nabi Muhammad SAW berdakwah menyebarkan ajaran Islam dengan berbagai cara. Salah satunya yaitu berdakwah secara jahr yang artinya berdakwah secara ….
A. sembunyi-sembunyi
B. terang-terangan
C. diam-diam
D. Serentak
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sosiologi 1 SMA Kelas 10
- UAS SKI MA Kelas 12 Semester Ganjil
- PAS Tema 4 SD Kelas 1
- Adzan dan Iqomah - Fiqih Bab 3 MI Kelas 2
- PH 2 IPS SMP Kelas 7 Semester Ganjil
- Ulangan Bahasa Arab MTs Kelas 8
- Kuis Campuran SD Kelas 3
- Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 4
- TIK SD Kelas 6
- PTS Gasal Matematika SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.