Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Ujian Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 Semester Ganjil

Manakah di bawah ini yang termasuk dalam kalimat simpleks?

A. Taman Nasional Taka Bonerate memiliku luas atol sebesar 220.000 hektare.

B. Taman Nasional Taka Bonerate telah di calonkan ke UNESCO untuk menjadi Situs Warisan Dunia.

C. Ada sebanyak lima belas buah pulau di Taman Nasional Taka Bonerate[1] sehingga sangat bagus untuk kegiatan menyelam.

D. Di antara pulau-pulau gosong karang, terdapat selat-selat sempit yang dalam dan terjal.

E. Terdapat sekitar 295 jenis ikan karang dan berbagai jenis ikan konsumsi bernilai ekonomis tinggi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #120214 : PAT Akidah Akhlak MI Kelas 5

Setelah tiga kali salam tidak ada jawaban dari tuan rumah, kemungkinan tuan rumah tidak mengizinkan masuk untuk bertamu karena alasan tertentu. Jika mengalami hal yang demikian, maka sikap kita adalah …

A. memaksakan diri untuk masuk

B. merasa kecewa karena ditolak

C. menunda lain waktu untuk bertamu

D. merasa tersinggung karena diabaikan


Soal #71148 : PAS Bahasa Sunda Semester 2 Genap SMP Kelas 9

Bagian-bagian karangan dina hiji carita drama disebut ….

A. jejer

B. galur

C. babak jeung adegan

D. nerangkeun waktu


Materi Latihan Soal Lainnya: