Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMP Kelas 9 / Kondisi Alam - IPS SMP Kelas 9

Negara yang terdiri atas dua rangkaian pegunungan besar yaitu Pegunungan  Appalachia dan pegunungan Rocky adalah…. 

A. Mesir

B. Jepang

C. Amerika Serikat

D. Australia

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Fiqih MA Kelas 12 › Lihat soal

Kesepakatan para mujtahid setelah wafatnya Nabi Muhammad SAW. dalam menetapkan hukum syar’i disebut…..

A. fatwa ulama

B. ijma’

C. qiyas

D. hadits

E. Al-Qur’an


Penilaian Akhir Tahun Matematika SMP Kelas 8 › Lihat soal

Dalam sebuah kardus terdapat 10 bola berwarna merah, 7 bola berwarna kuning, dan 3 bola berwarna hijau. Sebuah bola diambil secara acak, ternyata merah dan tidak dikembalikan. Jika kemudian diambil satu bola lagi, maka nilai kemungkinan bola tersebut berwarna merah adalah…

A. 10/20

B. 10/19

C. 9/20​

D. 9/19


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.