Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Manfaat kerja sama adalah ….
a. Memupuk rasa persatuan
b. Memupuk rasa iri
c. Memupuk rasa malas
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PH 2 Sejarah SMA Kelas 11 › Lihat soalPada tanggal 20 Mei 1908 berdiri organisasi pemuda di Indonesia, yang hingga kini pada tanggal tersebut diperingati sebagai hari kebangkitan nasional. Organisasi tersebut adalah … .
A. Budi Utomo
B. Sarekat Islam
C. Indische Partij
D. Perhimpunan Indonesia
E. Nahdatul Ulama
Kuis PPKn SMP Kelas 7 › Lihat soal
Dalam musyawarah desa , Pak Budi sebagai kepala desa memberikan usul untuk melakukan kerja bakti membersihkan selokan.Selokan perlu diperdalam agar air hujan tidak menggenag danmenimbulkan banjir. Pak Santo kurang setuju dengan usul Pak Budi, sedangkan sebagian besar warga setuju usul Pak Budi memberikan banyak manfaat. Untuk menyikapi hal ini Pak Santo harus . . . .
a. Menolak pendapat orang lain
b. Tidak mengacuhkan pendapat orang tersebut
c. Memutuskan untuk meninggalkan ruangan
d. Mencoba terbuka terhadap pendapat orang lain
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS Fikih MTs Kelas 8
- Penilaian Akhir Tahun Bahasa Indonesia SD Kelas 4
- PTS IPA Biologi Semester 1 Ganjil SMP Kelas 9
- PAS Sains Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- Mid Bahasa Jepang SMA Kelas 12 Semester Ganjil
- Penjaskes SMA Kelas 10
- Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 1 SD Kelas 5
- Hak dan Kewajiban - PPKn Tema 6 SD Kelas 6
- PAI Semester 2 Genap SD Kelas 1
- PTS 1 Ganjil Bahasa Jawa SD Kelas 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.