Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / Kisi-Kisi Ujian Sekolah IPS SD Kelas 6

Perhatikan daerah-daerah dibawah ini !

1. Gresik

2. Sidoarjo

3. Lamongan

4. Madura

5. Surabaya

6. Tuban

7. Kediri

8. Banyuwangi

Daerah di Jawa Timur yang masyarakatnya memanfaatkan sumber daya alam kelautan ditunjukkan oleh nomor …

A. 1, 2, 3, dan 4

B. 2, 4, 6, dan 7

C. 3, 4, 6, dan 8

D. 5, 6, 7, dan 8

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #60360 : Hak dan Kewajiban - PPKn Tema 6 SD Kelas 6

Manfaat menjalankan kewajiban dengan sungguh-sungguh dalam hubungan pertemanan adalah ….

A. dapat memilih-milih teman saat bergaul

B. disukai banyak teman

C. mendapatkan kepercayaan orang tua

D. mendapatkan penilaian lebih dari guru


Soal #68275 : Ulangan Harian 2 Bab 9 dan 10 - PAI SD Kelas 2

Beriman kepada Allah yang Maha Suci dengan cara membersihkan diri dari perbuatan…

A. Tercela

B. Terpuji

C. Bermanfaat


Materi Latihan Soal Lainnya: