Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Suhu di kamar ber AC adalah 170C. Setelah
AC dimatikan suhunya naik 30C setiap menit.
Suhu kamar setelah 4 menit adalah ….0C
A. 24
B. 28
C. 29
D. 31
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PAS 1 IPS SMP Kelas 9 › Lihat soalPenduduk di Amerika Serikat sangat beragam, yang terdiri atas berbagai ras dan suku bangsa, yaitu Indian, kulit putih, Negro, dan Eskimo. Selain itu, terdapat penduduk campuran, yaitu mulat, mestis, dan zambo. Pernyataan berikut ini yang benar tentang penduduk di Amerika Serikat adalah ….
A. orang kulit putih merupakan pendatang dari Eropa terutama Inggris
B. orang Indian merupakan penduduk pendatang yang tinggal di pedalaman, wilayah perlindungan bagi penduduk Indian disebut Indian Reservation
C. orang Negro yang didatangkan dari Australia yang pada awalnya dijadikan budak
D. orang Eskimo tinggal di negara bagian Hawaii
Ujian Semester 1 (UAS) Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SMP / MTs Kelas 8 › Lihat soal
Ciri- ciri pembangunan berwawasan lingkungan adalah…..
a. Pemampaatan semua kekayaan alam
b. Pemampaatan hasil pertanian untuk Industri pangan
c. Membangun Industri yang bertehnologi canggih
d. Memperhatikan keselamatan lingkungan hidup
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) Bab 2 MI Kelas 4
- Kuis IPAS SD Kelas 4
- UH Bahasa Jawa SD Kelas 2
- Ulangan PPKn Tema 7 SD Kelas 5
- Al-Quran Hadits MI Kelas 3
- Bahasa Inggris SD Kelas 4 Semester 1 Ganjil
- Bahasa Arab Bab 5 MI Kelas 5
- Pengayaan IPS SMP Kelas 9
- IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7
- PTS PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.