Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Contoh konflik interpersonal terdapat dalam pernyataan…
A. Mira berebut kursi bus dengan penumpang lainya ketika mudik lebaran
B. Friska berdebat dengan Shinta mengenai pemilihan Duta Wisata Indonesia
C. Mutia mengalami delema ingin meneruskan kuliah atau bekerja setelah lulus sekolah
D. Desta dan dodi mempermasalahkan pembagian tugas kelompok di kelas
E. Pandu bertengkar dengan teman sebangkunya karena dianggap merusak bukunya
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
IPA SD Kelas 6 - Bagian 2 › Lihat soal Perhatikan gambar berikut !
Paruh yang dimiliki hewan tersebut digunakan untuk ….
_
A. menghisap nektar di dasar bunga
B. memecah biji-bijian
C. membawa ikan hasil tangkapannya
D. merobek daging mangsa
Mengidentifikasi Pengaruh Kemajuan Iptek terhadap NKRI - PKn SMA Kelas 12 › Lihat soal
Yang merupakan dampak negatif dari bidang ekonomi adalah…
A. Terjadinya pengangguran
B. Pertumbuhan ekonomi yang semakin tinggi
C. Terjadinya industrialisasi
D. Produktivitas dunia industri semakin meningkat
E. Munculnya kriminaltas
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH Sejarah 3 SMA Kelas 11
- Pameran Seni Rupa - Seni Budaya SMA Kelas 11
- IPS SMP Kelas 9
- PH IPA SD Kelas 4
- Persiapan PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
- Pengukuran - Matematika SD Kelas 3
- Kemagnetan - IPA Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- Kuis Tematik Campuran SD Kelas 5
- Ulangan Harian Ekonomi SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.