(1) WhatsApp (WA) adalah aplikasi perpesanan yang paling banyak digunakan. (2) Hampir semua lapisan masyarakat dari usia anak-anak, remaja, dewasa, dan lanjut usia menggunakan aplikasi WA. (3) Hampir semua sekolah, baik di desa maupun di kota, menggunakan aplikasi WA untuk sarana komunikasi selama pandemi. (4) Oleh karena itu, penggunaan WA sebagai media pembelajaran sangatlah mendukung proses pembelajaran bagi guru di sekolah. (Oleh Titi Iswati, jatengpos.co.id)
Kalimat yang merupakan opini penulis ditandai dengan nomor …..
A. (1)
B. (2)
C. (3)
D. (4)

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #99405 : Ujian PAI SMA Kelas 10Berikut merupakan hikmah atau keutamaan orang yang berprilaku jujur adalah…
A. Melahirkan kegelisahan hidup
B. Mendapat kebahagiaan di akhirat saja
C. Selalu merasa sulit dalam hidup
D. mendapat kedamaian di dunia dan akhirat
E. dimusuhi oleh semua orang
› Soal #60244 : Jam - Bahasa Arab MTs Kelas 7
Bahasa Arab dari “Sejam yang lalu” adalah….
A. قَبْلَ سَاعَةٍ
B. بَعْدَ سَاعةٍ
C. السّاعَةُ الوَاحِدَةُ
D. قَبْلَ السّاعَةُ الوَاحِدَةُ
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Persiapan PTS PPKn SD Kelas 2
- Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 1 SD Kelas 3
- PKn SMA Kelas 10
- Kuis Tema 1 SD Kelas 3
- UH Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Hak Asasi Manusia - PPKn SMA Kelas 11
- Menjelajah Angkasa Luar - IPA Semester 2 Genap Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 6
- Kuis PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- Perlindungan dan Penegakan Hukum di Indonesia - PPKn SMA Kelas 12
- Dinamika Persatuan dan Kesatuan Bangsa - PPKn SMA Kelas 12