Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Hak seorang nelayan adalah
A. Menangkap ikan dengan pukat harimau
B. Menangkap ikan untuk kebutuhan sehari-hari
C. Menangkap ikan dengan bom
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ulangan Bahasa Indonesia SD Kelas 2 › Lihat soalSimak pernyataan berikut ini!
(1) Seuatu yang benar terjadi
(2) Pernyataan berupa pendapat
(3) Informasi yang disampaikan belum terbukti
(4) Diperoleh dari informasi yang terpercaya
Dari pernyataan tersebut, yang merupakan ciri kalimat fakta adalah….
A. (1) dan(2)
B. (2) dan(3)
C. (1) dan(4)
Try Out USBN Seni Budaya SMA Kelas 12 › Lihat soal
Dalam pementasannya tata cara dan gerak tari merak diambil dari kehidupan merak yang diangkat ke pentas oleh Seniman Sunda yaitu ….
A. Bagong Kussudiarjo
B. Ratna Maruti
C. Tjetje Soemantri
D. Ratna Riantiarno
E. Didik Nini Thowok
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS PAI SMA Kelas 10 Semester 2 Genap
- Kerajinan - Prakarya dan Kewirausahaan SMA Kelas 11
- UH 1 PAI SMP Kelas 9
- Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 6
- Ulangan Harian Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 6
- Tabulampot - PLBJ SD Kelas 4
- UH PPKn 1 SMA Kelas 12
- PTS Bahasa Sunda SMP Kelas 8
- Agree and Disagree - PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 9
- Seni Budaya SD Kelas 6
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.