Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 7 / PAT PPKn SMP Kelas 7
Pangkal tolak pelaksaan kehidupan sosial politik bangsa Indonesia adalah gotong royong. Hal itu tercermin dalam proses pengambilan keputusan dikelembagaan negara yaitu dilakukan dengan cara …
A. Musyawarah untuk mufakat
B. Pengambilan suara terbanyak
C. Mengutamakan mayoritas pendapat
D. Mengesampingkan pendapat minoritas

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #124817 : Kuis Penjas PJOK SD Kelas 6Yang bukan termasuk cabang Atletik adalah ….
A. Lari Cepat
B. Lompat Jauh
C. Lari Estafet
D. Lari dari Kenyataan
› Soal #32953 : Soal IPA SD MI
Air selalu tersedia di bumi karena air mengalami ….
A. perubahan
B. peguapan
C. pengembunan
D. siklus
Materi Latihan Soal Lainnya: