Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / Ekosistem - Biologi Bab 4 SMA Kelas 10

Perhatikan satuan-satuan makhluk hidup berikut.

1) Populasi

2) Komunitas

3) Individu

4) Ekosistem

5) Bioma

Urutan satuan makhluk hidup dari yang paling kecil adalah ….

A. 1) – 3) – 2) – 5) – 4)

B. 2) – 3) – 1) – 4) – 5)

C. 3) – 1) – 2) – 4) – 5)

D. 3) – 2) – 1) – 5) – 4)

E. 5) – 4) – 1) – 2) – 3)

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Penilaian Akhir Semester 2 Genap Bahasa indonesia SMP Kelas 7 › Lihat soal

Karena sakit terlalu lama, … Raja akhirnya wafat.

Kata sandang yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah …

A. Si

B. Sang

C. Dan

D. Kemudian


Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 1 › Lihat soal

Aris membawa 23 bibit cabai.

Ela membawa 34 bibit cabai.

Bibit cabai yang dibawa Aris dan Ela jika digabung menjadi ….

A. 57

B. 58

C. 59


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.