Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Hal-hal yang terjadi pada fotosintesis;
1) terjadi fotolisis
2) menghasilkan ATP,NADPH, O2
3) terjadi pengikatan CO2 oleh RuBP
4) terbentuk amilum
5) terjadi dibagian stroma
6) terjadi dimembran tylakoid
Proses yang terjadi pada reaksi terang adalah….
A. 1,2,5
B. 1,2,6
C. 2,3,5
D. 2,4,5
E. 3,4,5
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Kuis IPS Tema 6 SD Kelas 5 › Lihat soalKegiatan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup disebut ….
A. berfoya-foya
B. interaksi sosial
C. kegiatan ekonomi
D. menanam saham
Kuis Bahasa Jawa SMA Kelas 10 › Lihat soal
Cacahing gatra saben sapada diarani..
A. Guru wilangan
B. Guru wanda
C. Guru tembung
D. A. Guru gatra
E. A. Guru basa
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 1 SD Kelas 6 Kurikulum 2013
- UTS PAI SD Kelas 2 Semester Ganjil
- Bab Sholat - PAI SD Kelas 2
- Kuis Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- MID PAI SD Kelas 1
- PH Ekonomi 2 SMA Kelas 11
- PTS 1 Sejarah SMA Kelas 10
- Keliling Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- Kuis Bahasa Inggris 1 SD Kelas 3
- Sejarah Wajib SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.