Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / Sistem Reproduksi - Kuis Biologi SMA Kelas 11

Di dalam sel spermatozoa khususnya pada leher terdapat banyak organel mitokondria, organel tersebut digunakan untuk …

A. sintesis protein

B. menghasilkan energi untuk motilitas

C. reaksi akrosom

D. menembus ovum saat fertilisasi

E. melindungi spermatozoa dari kerusakan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #152890 : UH Biologi SMA Kelas 11

Analisis golongan darah dilakukan berdasarkan reaksi penggumpalan darah terhadap jenis…. yang digunakan

A. Jarum

B. asam-basa

C. lakmus

D. serum


Soal #29488 : Ujian Tengah Semester 2 Genap UTS MID Bahasa Indonesia SD MI Kelas 6

Penulisan alamat surat berikut ini yang tepat dalam penulisan surat pribadi adalah ….
a. Yth. Andi Soraya
Jalan Pahlawan 35
Semarang
b. Yth. Andi Soraya,
Jalan Pahlawan 35,
Semarang
c. Yth. Andi Soraya
Jalan Pahlawan 35
Semarang.
d. Yth, Andi Soraya
Jalan Pahlawan 35
Semarang


Materi Latihan Soal Lainnya: