Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMP Kelas 8 / UH SKI MTs Kelas 8

diantara Khalifah yang mempunyai perhatian yang sangat besar pada perkembangan ilmu pengetahuan adalah Harun Ar Rasyid dan Abdullah al Makmun. kedua khalifah tersebut menunjuk satu tim untuk menerjemahkan karya-karya kuno dari Yunani, Persia, Romawi, Syam dan lainnya.

untuk mendukung kegiatan tersebut, maka Khalifah Harun Ar Rasyid membangun pusat pengembangan dan penerjemahan yang diberi nama…

A. Baitul Hikmah

B. Baitul Mall

C. Baitul HIkam

D. Baitul Makmur

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Sumatif Ekonomi SMA Kelas 10 Semester Ganjil › Lihat soal

Negara yang memiliki masyarakat yang majemuk condong menggunakan sistem ekonomi pasar.  Dampak positif dari sistem ekonomi  pasar  yaitu ….

A. Bebas mengeksplitasi manusia dan sumber daya alamn

B. Potensi, inisiatif, dan daya kreatif masyarakat yang akan berkembang

C. Pemerintah dan aparatur perekonomian Negara yang dominan

D. Cabang produksi yang menguasai hajat hidup orang banyak dikuasai Negara

E. Persaingan bisnis yang semangkin ketat dengan berusaha menjadi monopolis


Gaya dan Gerak - IPA SD Kelas 4 › Lihat soal

Gaya gravitasi disebut juga…

A. gesekan

B. Tarikan

C. Dorongan

D. Tarik bumi

E. Pegas


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.