Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 12 / Try Out Ekonomi SMA Kelas 12

Apabila X dan Y adalah barang subtitusi, maka jika …

A. Penawaran X bertambah, harga Y akan cenderung meningkat

B. Penawaran X bertambah, harga Y akan cenderung menurun

C. Penawaran X bertambah, harga Y tak akan berubah

D. Permintaan X bertambah, harga Y akan berubah

E. Permintaan X bertambah, permintaan Y tak akan berubah

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Ulangan PPKn 1 SMP Kelas 8 › Lihat soal

yang bukan termasuk prinsip dasar demokrasi disebut.

A. Pemerintah didasarkan pada kekuasaan

B. Hak asasi manusia dijamin

C. Keadilan yang bebas dan tidak memihak

D. Kebebasan pers dan kebebasan media


Ulangan Harian Penjaskes PJOK SD Kelas 2 › Lihat soal

Siswa yang bertugas sebagai ikan harus di tangkap oleh siswa yang bertugas sebagai ….

A. kucing

B. jala ikan

C. kelinci

D. tikus


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.