Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 12 / Ujian Nasional Geografi SMA Kelas 12 tahun 2017 (Paket 2)

Jenis tanah di Kalimantan, pantai timur Sumatera, dan Papua berasal dari bahan organik yang selalu tergenang air adalah…

a. tanah latosol

b. tanah gambut

c. tanah regosol

d. tanah vulkanik

e. tanah mergel

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #12809 : Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN) Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12

Dalam rangka menghadapi kuatnya pengaruh globalisasi ekonomi yg selalu di propagandakan negara negara maju melalui iklan, upaya yang harus dilakukan oleh bangsa Indonesia adalah………
A. Melakukan kebijakan ekonomi proteksionis
B. Melakukan kampanye cinta barang barang produksi dalam negeri
C. Melakukan kerjasama ekonomi yang bersifat bilateral maupun multilateral
D. Melakukan aliansi ekonomi dengan negara super power
E. Mengenakan pajak impor tinggi terhadap barang barang dari luar negeri


Soal #82157 : UH Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

Berikut ini kalimat yang termasuk kalimat majemuk/kompleks setara adalah ….

A. Semua lebah termasuk familia Apidae.

B. Sebagai serangga, lebah mempunyai tiga pasang kaki dan dua pasang sayap.

C. Lebah soliter membangun sarangnya sendiri dan mencari makan untuk keturunannya.

D. Perilaku dari lebah sangat ditentukan oleh perilaku lebah betina.

E. Sarang lebah dibangun dari propolis dan malam.


Materi Latihan Soal Lainnya: