Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / UH Sejarah 1 SMA Kelas 11

Kemunculan Renaisans pada abad XV ditandai oleh….

A. Ketertarikan terhadap filsafat dan kebudayaan Yunani dan Romawi Kuno

B. Ketertarikan untuk mengembangkan seni lukis dan arsitektur Eropa

C. Keterbukaan gereja untuk mnegembangkan ilmu pengetahuan

D. Kemajuan di bidang penelitian dan kebudayaan

E. Kebebasan untuk mengembangkan pemikiran

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #132301 : PH Sosiologi 1 SMA Kelas 10

Pemerintah melakukan perencanaan pembangunan di daerah yang terkena dampak letusan Gunung Agung. Dalam melakukan perencanaan pembangunan, pemerintah meminta bantuan sosiolog untuk memberikan data-data mengenai kebutuhan masyarakat. Peran sosiolog dalam proses pembangunan tersebut adalah ….

A. Melakukan penelitian sosial

B. Menganalisis dampak pembangunan

C. Mengambil keputusan pembangunan

D. Mengevaluasi perencanaan pembangunan

E. Melaksanakan perencanaan pembangunan


Soal #146856 : Ulangan IPAS SD Kelas 4

Tarikan atau dorongan dalam ilmu pengetahuan alam disebut…

A. magnet

B. gaya

C. kalor

D. energi


Materi Latihan Soal Lainnya: