Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / UTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 Semester 2 Genap

Bacalah teks berikut ini!

Susi Susanti lahir di Tasikmalaya, Jawa Barat pada 11 Februari 1971. Ia menjadi atlet bulu tangkis Indonesia dengan masa keemasan yang berlangsung cukup lama, berpuncak pada juara tunggal putri bulu tangkis Olimpiade Barcelona, di Spanyol pada 1992. Susi adalah peraih emas pertama Indonesia di Olimpiade. Alan Budikusuma, suaminya, yang saat itu masih menjadi pacarnya, mendapatkan juara di tunggal putra sehingga media asing menjuluki mereka sebagai ”Pengantin Olimpiade”. Selain itu, ia juga menjuarai All England empat kali (1990, 1991, 1992, 1993, dan 1994). Sang juara yang punya semangat pantang menyerah ini selalu menjadi ujung tombak tim Piala Sudirman dan Piala Uber. Ia turut menyumbang sukses tahun 1989 ketika Piala Sudirman direbut tim Indonesia untuk pertama kalinya dan sampai sekarang belum lagi berulang (100 Great Woman, 2010: 129-130).

Hal yang dapat diteladani dari penggalan biografi tersebut adalah …
A. Susi Susanti dan Alan Budikusuma mendapatkan julukan dari media asing sebagai ”Pengantin Olimpiade”.

B. Susi Susanti adalah atlet bulu tangkis yang lahir di Tasikmalaya, pada 11 Februari 1971.

C. Susi Susanti menjalani masa keemasannya dalam bulu tangkis dengan waktu yang cukup lama.

D. Susi Susanti menjadi atlet bulu tangkis yang pantang menyerah dan memberikan banyak prestasi untuk Indonesia.

E. Piala Sudirman dapat diraih Indonesia pada tahun 1989.

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

PPKn Tema 7 SD Kelas 5 › Lihat soal

Contoh keberagaman yang ada di Indonesia adalah ….

A. suku, agama, dan presiden

B. agama. Negara, kesenian

C. suku, ras, dan budaya

D. agama, Negara, presiden


Ujian Semester 1 (UAS) Bahasa Inggris SMA Kelas 11 › Lihat soal

Son : Dad,may I use your car?Mine is in the garage.
Father : It is ok!. I’m not using it.

The underlined words are used to ask for ….
a. advice
b. suggestion
c. agreement
d. permission
e. possibility


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.