Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 9 / Pengayaan PTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Cermati teks berikut!

Menjamurnya televisi swasta berarti kita semakin mudah menikmati hiburan. Di sinilah kita mesti berhati-hati dalam memilih program yang pas untuk dinikmati. Hendaknya, orang tua juga memperhatikan anak anaknya dalam memilih acara televisi dengan menjelaskan mana yang baik dan mana yang buruk untuk ditonton.

Tanggapan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah…

A. televisi swasta semakin menjamur dan mudah dinikmati.

B. acara televisi swasta bervariasi dan pas untuk dinikmati

C. orang tua harus mengarahkan anaknya dalam memilih acara televisi

D. orang tua harus berhati hati

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #157047 : PAT PKn SD Kelas 5

Kerukunan hidup bermasyarakat adalah syarat untuk… .

A. Mendapat dukungan dari bangsa lain

B. Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa

C. Mencari keuntungan antar warga masyarakat

D. Menimbulkan perselisihan


Soal #88575 : Ulangan IPS Bab 3 SMP Kelas 7

Adi membeli obat untuk disimpan di kotak obat. Bila melihat waktunya, kebutuhan akan obat tersebut disebut kebutuhan ….

A. Sekarang

B. akan datang

C. primer

D. sekunder


Materi Latihan Soal Lainnya: