Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / PKn Bab 1 SMP Kelas 8

Yang termasuk butir pengamalan pancasila, pada sila ketiga?

A. Mampu menempatkan persatuan dan kesatuan serta kepentingan dan keselamatan bangsa dan Negara sebagai kepentingan bersama diatas kepentingan pribadi dan golongan

B. Bangsa Indonesia menyatakan kepercayaan dan ketaqwaannya terhadap Tuhan Yang Maha Esa

C. Sebagai warga negara dan warga masyarakat, setiap manusia Indonesia mempunyai kedudukan, hak, dan kewajiban yang sama

D. Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan martabatnya sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #91962 : Ulangan IPS SD Kelas 5

Kegiatan jual beli merupakan usaha dalam bidang ….

A. perdagangan

B. pertanian

C. perikanan

D. peternakan


Soal #157318 : PAT PKn SMA Kelas 11

Bakti adalah seorang pemuda anggota karang taruna yang sangat aktif dan peduli terhadap lingkungan di sekitarnya. Demi kemajuan daerah tempat tinggalnya, jika ada sesuatu masalah bersama, ia sering memberikan masukan kepada tokok masyarakat setempat. Tindakan Bakti mencerminkan sikap ….

A. Kritis terhadap pemerintah

B. Patriotisme

C. Nasionalisme

D. Berbakti kepada daerah


Materi Latihan Soal Lainnya: