Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / PH 1 Sejarah SMA Kelas 10

Kerajaan Sriwijaya selain dikenal sebagai kerajaan Buddha terbesar di Indonesia juga dikenal sebagai kerajaan maritim. Yang dimaksud dengan kerajaan maritim adalah … .

A. mengandalkan kekuatan pertahanan kerajaan pada angkatan laut

B. banyak pejabat kerajaan yang bergelar laksamana

C. kekuatan pasukan inti ada pada angkatan laut

D. sebagian besar penghasilan rakyat bergantung pada hasil pertanian

E. wilayahn kerajaan lebih besar perairan lautnya disbanding dengan wilayah daratannya

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

PH Bahasa Indonesia Tema 1 SD Kelas 6 › Lihat soal

Arti kata nektar adalah ….

A. cairan manis yang terdapat pada bunga yang biasa diserap lebah ,merupakan bahan utama untuk madu

B. satuan ginesium yang terdiri atas bakal buah, tangkai putik, dan kepala putik; bakal buah

C. mikrospora atau satu gametofit jantan tumbuhan berbiji yang terdapat dalam kepala sari; serbuk yang terdapat pada bunga yang mengandung sel jantan (sebagai alat pembiakan bagi tumbuh-tumbuhan)

D. binatang kecil yang kakinya beruas-ruas, bernapas dengan pembuluh napas, tubuh dan kepalanya berkulit keras (seperti belalang, semut, lebah); insek


Sosiologi SMA Kelas 11 KD 3 › Lihat soal

Stratifikasi sosial bisa ditandai dengan ?

A. adanya beberapa individu yang memiliki latar belakang yang samaa

B. adanya konflik dalam masyarakat

C. adanya beberapa ras dalam suatu kelompok menjadi satu

D. adanya tinggi rendahnya status serta kedudukan dalam masyarakat


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.