Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Perhatikan kutipan di bawah ini !
“Saat ini, Indonesia diperkirakan telah memiliki kurang lebih 90 juta orang yang tergolong ke dalam kelompok consuming class”
Kutipan tersebut membuktikan bahwa tesis sang penulis berupa fakta.
Dalam teks eksposisi, kutipan di atas termasuk ke dalam struktur …
A. Argumentasi
B. Pernyataan pendapat (tesis)
C. Fakta
D. Penegasan Ulang
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sejarah Indonesia SMA Kelas 10 › Lihat soalMengapa terjadi pertentangan antara Kertajaya dengan para Brahmana di Kerajaan Kediri….
A. Karena Kertajaya bersikap sombong dan berani melanggar adat
B. Karena kaum brahmana dianggap tidak memiliki kekuasaan di Kediri
C. Adanya perang saudara antara Kurawa dan Pandawa
D. Adanya perkawinan antara Kresna dan Dewi Rukmini
E. Lubdaka memuja Dewa Syiwa
PAS Prakarya SMA Kelas 11 › Lihat soal
Pototipe digunakan untuk memastikan bahwa komponen dari produk dapat bekerja bersamaan merupakan kegunaan prototipe sebagai …..
A. Penggabungan
B. Pembelajaran
C. Komunikasi
D. Milestone
E. Media koordinasi
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kuis Penjaskes PJOK SD Kelas 1
- Remidial PAT Sosiologi SMA Kelas 10
- Ulangan Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Persiapan PTS IPA SMP Kelas 7
- UH Pelajaran 3 PAI SD Kelas 4
- UTS Korespondensi SMK Kelas 10
- UH Geografi SMA Kelas 11
- Surah At-Tin - PAI SD Kelas 5
- Kuis Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Persiapan PAS Sosiologi 2 SMA Kelas 10
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.