Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / UH Geografi SMA Kelas 11

Berikut ini pengertian sumber daya alam yang benar yaitu….

A. Segala potensi benda mati dan makhluk hidup yang mendukung kelangsungan hidup manusia dalam mencukupi kebutuhannya

B. Hewan dan tumbuhan yang hidup di alam yang memiliki daya dukung kehidupan untuk pertumbuhan dan perkembang biakannya

C. Benda-benda yang tersimpan di alam, yang terbentuk secara alami, dan berkembang dengan kondisi alam

D. tanah, air, udara, batu bara, besi, minyak, uranium, angin, gelombang, dan semua benda mati yang ada di alam

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #97872 : UKK PAI SMP Kelas 7

Ali bin Abi Thalib menjabat sebagai khalifah ke-empat menggantikan Utsman bi Affan. Ia diangkat menjadi Khalifah pada masa politik sedang berkecamuk luar biasa. Hingga akhirnya dia meninggal karena dibunuh ketika sedang melaksanakan shalat. Siapakah tokoh yang membunuh Khalifah Ali bin Abi Thalib ?

A. Abu Lulu’ah

B. Muawiyah bin Abu Sufyan

C. Ibnu Muljam

D. Khalid bin Walid


Soal #114253 : TIK Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10

Berikut ini adalah hukum digital (hukum siber – cyber law), kecuali..

A. Hak Cipta

B. Privasi

C. Pencemaran nama baik

D. Endorse


Materi Latihan Soal Lainnya: