Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Setiap warga negara Indonesia mempunyai hak dan kewajiban. Salah satu kewajiban sebagai warga negara adalah …
A. mendapatkan pekerjaan dan penghidupan yang layak
B. mendapatkan pelayanan kesehatan
C. mendapat perlindungan hukum
D. membayar pajak
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Sosiologi SMA Kelas 11 › Lihat soalKelompok sosial yang hubungannya berlaku untuk semua orang atau bersifat terbuka untuk siapa saja, dan tidak terbatas pada urusan tertentu, dilihat dari erat atau longgarnya ikatan antaranggota termasuk dalam ciri-ciri kelompok sosial ….
a. Solidaritas organis
b. Solidaritas mekanis
c. Gemeinschaft
d. Sekunder
e. Gesellschaft
PAT PPKn SD Kelas 6 › Lihat soal
Berikut contoh perbuatan yang mengganggu hak diri sendiri dan orang lain jika tidak melaksanakan kewajiban adalah ….
A. belajar dengan tekun
B. mengendarai sepeda dengan kecepatan tinggi
C. mengerjakan piket kerja tepat waktu
D. melaksanakan kewajiaban penuh tanggung jawab
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UH 1 Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Sel Organisasi Kehidupan - IPA SMP Kelas 7
- Penyesuaian Diri Makhluk Hidup dengan Lingkungan - IPA SD Kelas 6
- Ulangan Harian Penjas PJOK SMA Kelas 11
- Materi Tema 3 SD Kelas 3
- Matematika SD Kelas 1
- Bahasa Spanyol - Part2
- Tema 1 Subtema 1 - SD Kelas 4
- UTS IPS SMP Kelas 8
- Kerajinan Limbah Keras - Prakarya SMP Kelas 8
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.