Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Penggunaan tanda titik dua ( : ) yang tepat terdapat dalam kalimat ….
A. Ibu membeli: apel, mangga, dan jeruk.
B. Aisyah membawa : sayur, nasi dan lauk untuk ayahnya di sawah.
C. Difla sedang menyanyi : lagu pop
D. Bibi membeli berbagai macam buah: salak, manggis, dan jambu.
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
PAS Bahasa Arab MTs Kelas 7 › Lihat soal..هَلْ لَوْنُ هٰذِهِ الْسَبُّورَة أَحْمَرُ ؟ لَا، لَوْنُ هٰذِهِ الْسَبُّورَة
A. كرِيْمِيْ
B. أَصْفَرُ
C. أَحْمَرُ
D. بَيْضَاءُ
Surat Al-Bayyinah - PAI Semester 2 Genap SD Kelas 5 › Lihat soal
اِنَّ الَّذِيۡنَ اٰمَنُوۡا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِۙ اُولٰٓٮِٕكَ هُمۡ خَيۡرُ الۡبَرِيَّةِ
Adalah surat Al-Bayyinah Ayat ke ….
_
A. 8
B. 7
C. 6
D. 5
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Hakikat Demokrasi - PKn SMA Kelas 11
- PAI SD Kelas 2
- Saling Memaafkan - PPKn SD Kelas 3
- Ulangan Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- PAS Tema 5 SD Kelas 6
- UTS PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- SKI MTs Kelas 7
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 3
- PTS Matematika SD Kelas 4
- TIK SD Kelas 1
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.