Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMP Kelas 7 / Ulangan Harian SMP Kelas 7

Logo lambang adalah suatu jenis logo yang di dalamnya terdapat huruf dan ditempatkan dalam suatu ikon atau simbol, lencana, segel serta menjadi inti dari adanya lambang tersebut. Biasanya, logo ini sering digunakan oleh suatu institusi tertentu seperti sekolah, komunitas, organisasi, industri otomotif, atau lembaga pemerintah. Pilihan berikut yang termasuk dalam contoh logo lambang adalah ….

A. BMW, Harley Davidson, Starbucks

B. Burger King, Lacoste, Doritos

C. KFC, Kool-Aid, Indomaret

D. Pepsi, Adidas, Nike

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Negosiasi & Debat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10 › Lihat soal

Dalam melakukan debat, jumlah peserta dari kedua kelompok tersebut harus sama. Dalam debat terdapat dua kelompok ,yaitu….

A. positif dan negative

B. pro dan kontra

C. pasif dan aktif

D. afirmatif dan oposisi

E. plus dan minus


Administrasi Transaksi - Bisnis dan Pemasaran SMK Kelas 11 › Lihat soal

Pengorganisasian adalah salah satu fungsi administrasi yang dan merupakan suatu proses yang dinamis, sedangkan organisasi merupakan suatu alat atau wadah yang statis. Salah satu bentuk dari fungsi pengorganisasian adalah …

A. Penentuan Pekerjaan yang dilakukan oleh setiap anggota

B. Pembagian gaji/upah kerja

C. Pelaporan keuangan

D. Pencatatan bukti transaksi

E. Penentuan Jadwal kerja


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.