Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / UH PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8

Ketika pemerintahan memberanguskan setiap perbedaan pendapat,membungkam pers yang kritis atau melenyapkan para lawan-lawan politiknya, itu berarti pemerintah tersebut melanggara salah satu pilar penting demokrasi, yaitu …….

A. Jaminan Hak-hak Azasi Manusia

B. Persamaan didepan hukum .                                              
C. Pemerintah mayoritas dan perlindungan hak-hak minoritas .

D. Kedaulatan Rakyat .

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #139350 : UH IPS 3 SMP Kelas 7

Anton merupakan mahasiswa dari suku Bugis. Ia berusaha keras mempelajari tari
Gathotkaca Gandrung . Tari ini merupakan tari tradisional dari Jawa Tengah yang akan dipersembahkan dalam ajang pemilihan mahasiswa berprestasi di kampus. Upaya Anton menunjukkan bahwa ….

A. ingin mendapatkan nilai yang sempurna

B. ingin agar prestasinya di hadapan dewan juri mendapatkan nilai tinggi

C. mengapresiasi keberagaman budaya Indonesia

D. memenuhi tuntutan syarat pemilihan mahasiswa berprestasi


Soal #134298 : Geografi Bab 1 SMA Kelas 12

wilayah yang dicirikan oleh adanya kegiatan saling berhubungan antara beberapa pusat kegiatan ….

A. wilayah

B. perwilayahan

C. tata ruang

D. wilayah formal

E. wilayah fungsional


Materi Latihan Soal Lainnya: