Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Perhatikan ciri- ciri peradaban masa berikut ini,
(1) masa diperkirakan pada zaman perunggu
(2) teknologi pembuatan perkakas sudah maju tingkatannya
(3) masyarakat sudah mampu mengatur kehidupannya
(4) masyarakat menetap dalam perkampungan yang lebih besar dan lebih teratur
(5) masyarakat mahir membuat berbagai peralatan dan perkakas
(6) masyarakat mengenal penghormatan untuk orang yang sudah meninggal
(7) meningkatnya pemahatan arca dan pendirian bangunan batu untuk pemujaan
Ciri- ciri diatas menunjukkan peradaban pada masa ….
A. perundagian
B. bercocok tanam
C. berburu dan mengumpulkan makanan tingkat lanjut
D. berburu dan mengumpulkan makanan tingkat sederhana
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
- Pranatacara - Bahasa Jawa SMA Kelas 12
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Prakarya SMA Kelas 12
- PAS Matematika SMA Kelas 10
- Al-Quran Hadits MI Kelas 5 Semester 1
- Besaran, Satuan dan Dimensi - Fisika SMA Kelas 10
- Teks Berita - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 Kurikulum Merdeka
- Bilangan Berpangkat - Matematika SMA Kelas 10
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
- Hijrah Nabi Muhammad - PAI SD Kelas 4
- Administrasi Infrastruktur Jaringan (AIJ) - TIK SMK TKJ Kelas 12
- Pernikahan dalam Islam - PAI SMA Kelas 12
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Teknologi Kontruksi Miniatur Rumah - Prakarya SMP Kelas 7
- Etos Kerja - PAI SMA Kelas 10
- Pidato - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Berpikir Komputasional - TIK SMA Kelas 10
- Ide Pokok - Bahasa Indonesia SD Kelas 3
- Teks Iklan, Slogan dan Poster - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
Preview soal lainnya:
Pemprograman Dasar - TIK Semester 2 Genap SMA Kelas 10 › Lihat soalTingkatan paling rendah suatu bahasa pemrogaman adalah…
A. algoritma
B. bahasa pemrograman
C. bahasa mesin
D. bahasa assembly
E. bahasa tingkat rendah
Persiapan PTS Penjaskes PJOK SD Kelas 4 › Lihat soal
Setiap pemain berhak memukul sebanyak … kali kecuali pemain terakhir.
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UH IPS Tema 7 SD Kelas 5
- PTS Fisika SMP Kelas 9
- PTS 1 Bahasa Inggris SMA Kelas 11
- PAI MI Kelas 2
- IPS Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Nabi Hud - PAI SD Kelas 1
- Penjaskes PJOK SMP Kelas 7
- Persatuan Kesatuan - PPKn SD Kelas 6
- UH Sejarah 2 SMA Kelas 10
- Kuis PKn SMP Kelas 9
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.