Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Bayu : “Kalau televisinya tidak digunakan, tolong dimatiin!
Bagas : “Iya, nanti aku matikan.”
Pada dialog di atas terdapat kata yang tidak baku yaitu ….
A. Matikan
B. Dimatiin
C. Digunakan
D. Televisi
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Kuis Geografi SMA Kelas 11 › Lihat soalPerhatikan pernyataan berikut :
1. Mengalami 2 musim
2. Beriklim tropis
3. Menjadi daerah rawan gempa
4. Memiliki iklim laut
5. Memiliki tambang minral dalam jumlah banyak
6. Memiliki kondisi lalulintas perdagangan cukup ramai
Pengaruh letak geografis Indonesia ditunjukkan oleh nomor….
A. 1, 2, 3
B. 1, 2, 4
C. 1, 3, 5
D. 1, 4, 5
E. 1, 4, 6
IPA SD Kelas 3 › Lihat soal
Berdasarkan cara berkembang biak, hewan yang mirip dengan kucing adalah …
A. Harimau
B. Gajah
C. Anjing
D. Monyet
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kecepatan, Debit, dan Perbandingan - Matematika SD Kelas 5
- Seni Tari - Seni Budaya SMA Kelas 10
- PTS Akidah Akhlak MTs Kelas 7
- PTS Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
- Remedial Sejarah SMA Kelas 11 IPS
- Seni Budaya SMP Kelas 7
- UTS IPS SMP Kelas 8 Semester Genap
- Renang - Penjaskes PJOK SD Kelas 4
- PKn SMP Kelas 7
- Ulangan Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 3
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.