Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / UH 2 Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

(1) Dengan tenaga yang besar dalam gelombang air tersebut, sangat wajar jika bangunan di daratan bisa tersapu dengan mudah. (2) Gelombang tsunami ini merambat dengan kecepatan yang tak terbayangkan. (3) Gelombang tersebut bisa mencapai 500 sampai 1.000 kilometer per jam di lautan. (4) Pada saat mencapai bibir pantai, kecepatannya berkurang menjadi 50 sampai 30 kilometer. (5) Meskipun berkurang pesat, kecepatan tersebut sudah bisa menyebabkan kerusakan yang parah.

Kalimat yang merupakan pendapat dinyatakan pada nomor ….

A. (1) dan (2)

B. (2) dan (3)

C. (3) dan (4)

D. (4) dan (5)

E. (1) dan (5)

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Ujian Semester 2 Bahasa Inggris SMA Kelas 10 › Lihat soal

Spending Holiday in Ibiza
I went to Ibiza three years ago in the summer. I got there by plane from Valencia. The flight was short, only 30 minutes. I have never flown with a plane. It was great.
I got to the Ibiza Airport and took a taxi that carried me to the hotel. The hotel was in Santa Eulalia del Rio, 20 km from Ibiza town. It is a small and tourist town. The hotel was big. There were many rooms. It had a great swimming pool and several restaurants. I had breakfast and dinner in the hotel.
I went to the beach near hotel in the afternoon, I was too tired and relaxed on the beach. I saw beautiful beach with clear waters and white sand. It was wonderful landscapes, lovely coastal villages, it was fantastic.
One day I took a ship to Formentera. Sailing by ship was great. When I got to Formentera, I rented a motorbike to visit the island. Formentera is a small lovely island. I could see wonderful beach, sand dunes, and great landscapes. It was summer and there were many people there.
I didn’t go out at the night except the last day. I went to a disco in Ibiza near Ambosa Beach. It was a big disco but expensive. I spent much money there but I had a good time. I was too tired. I went to the bed latetly.
Spending holiday in Ibiza was wonderful. I think I will go back to Ibiza again, I really liked that place.
———–

I could see wonderful beach, sand dunes.
The Indonesian translation of the under-lined word above is….
a. gundukan
b. cekungan
c. hamparan
d. samudra
e. daratan


Ulangan Prakarya (PKWU) SMA Kelas 11 › Lihat soal

Wadah budi daya merupakan salah satu bagian terpenting dalam pembudidayaan ikan konsumsi. Wadah budi daya merupakan tempat untuk memelihara ikan. Berikut yang BUKAN merupakan contoh wadah budidaya ikan konsumsi yaitu

A. akuarium

B. ember

C. kolam

D. bak

E. keramba jaring apung


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.