Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / UH 2 Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

Bima dan teman-temannya mendapatkan tugas untuk menyusun teks laporan hasil observasi dengan tema lingkungan sekolah. Oleh sebab itu, Bima dan teman-temannya melakukan pengamatan terhadap lingkungan sekolah dari halaman luar hingga ruang kelas. Tujuan dari pembuatan teks laporan hasil observasi seperti yang dilakukan oleh Bima dan teman-temannya yaitu….

A. Menulis teks laporan hasil observasi

B. Mempengaruhi pembaca terkait hasil pengamatan

C. Menginterpretasikan hasil dari pengamatan

D. Melaporkan hasil observasi secara sistematis dan objektif

E. Mengetahui lingkungan sekolah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #8905 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4

Sikap kepahlawanan sebaiknya kita cerminkan di lingkungan ….
a. Keluarga
b. Sekolah
c. Masyarakat
d. Mana saja


Soal #118475 : Tanda Baca - Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Penulisan kata yang tepat, kecuali….

A. non-Asia

B. non APBN

C. non Indonesia


Materi Latihan Soal Lainnya: