Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 11 / Remedial PAI SMA Kelas 11

Sebab penulisan Al-Qur’an pada masa khalifah Abu Bakar adalah…

A. Terjadinya perbedaan bacaan di antara umat islam

B. Banyaknya para huffaz yang meninggal dunia

C. Adanya usulan dari Hudzaifah bin al-Yaman

D. Inisiatif dali Khalifah Abu Bakar

E. Terjadinya banyak peperangan setelah meninggalnya Rasulullah SAW

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #88668 : Ekonomi - IPS Bab 8 SMP Kelas 8

Angela adalah seorang pengusaha baju yang terkenal di Tanggerang Selatan, baju yang di jual Angela adalah baju yang dibelinya dari korea. Kegiatan Angela adalah contoh…

A. ekspor

B. impor

C. donasi

D. subsidi


Soal #52742 : Ujian Semester PKn SMA Kelas 12

Berikut ini yang bukan tugas dan wewenang Kejaksaan Republik Indonesia yang diatur dalam Undang-Undang RI Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia adalah ?

A. Melakukan penuntutan

B. Melaksanakan penetapan hakim dan putusan pengadilan yang telah memperoleh kekuatan hukum tetap

C. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan putusan pidana bersyarat, putusan pidana pengawasan, dan keputusan lepas bersyarat

D. Melakukan penyidikan terhadap tindak pidana tertentu berdasarkan undang-undang

E. Memutuskan seseorang bersalah atau tidak


Materi Latihan Soal Lainnya: