Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMP Kelas 8 / Sistem Gerak Manusia - IPA SMP Kelas 8

Fungsi sistem rangka antara lain melindungi organ internal. Pada tubuh manusia tulang yang melindungi jantung dan paru-paru serta otak secara berturut-turut adalah ….

A. Tulang belakang dan tulang rusuk

B. Tulang rusuk dan tulang tengkorak

C. Tulang tengkorak dan tulang rusuk

D. Tulang belakang dan tulang tengkorak

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

PKn Bab 3 SMP Kelas 8 › Lihat soal

Sebutkan hal apa saja yang harus dicerminkan dalam pembukaan perundang-undangan?

A. Kekeluargaan, pengayoman, kejelasan tujuan, dapat dilaksanakan, kejelasan rumusan, keterbukaan.

B. Kejelasan tujuan, kelembagaan atau organ pembentuk yang tepat, kesesuaian antara jenis, hierarki, dan materi muatan, dapat dilaksanakan, kedayagunaan dan hasil gunaan, kejelasan rumusan, keterbukaan.

C. Kesesuaian antara jenis, hierarki, dan materi muatan, hukum keseimbangan, kesamaan kedudukan, ketertiban dan kepastian.

D. Pengayoman, kemanusiaan, kebangsaan, kekeluargaan, kenusantaraan, bhinneka tunggal Ika, keadilan, kesamaan kedudukan, ketertiban dan kepastian hukum, keseimbangan, keserasian, dan keselarasan.


UH TIK SMA Kelas 12 › Lihat soal

Saat berbaris di lapangan, dimulai dengan anak yang berbadan pendek terlebih dahulu, dilanjutkan dengan anak berbadan tinggi, dan sebagainya adalah contoh kegiatan dari…

A. Sparkling

B. Streaming

C. Searching

D. Swimming

E. Sorting


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.