Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Harga sewa tanah tergantung kepada kondisi tanah.
2) Pembayaran sewa tanah dilakukan dengan uang tunai.
3) Tanah yang ditanami tanaman wajib bebas dari pajak tanah.
4) Petani harus menyewa tanah meskipun dia adalah pemilik tanah tersebut.
5) Penduduk wajib menyerahkan seperlima tanahnya untuk ditanami tanaman wajib dan berkualitas ekspor.
Dari pernyataan di atas kebijakan landrent-system Thomas Stamford Raffles adalah….
A. 1,2, dan 3
B. 1,2, dan 4
C. 2,3, dan 4
D. 3,4, dan 5
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Matematika SD Kelas 3 › Lihat soal19-15
A. 5
B. 3
C. 4
D. 6
E. 7
Remidial Sejarah SMA Kelas 11 › Lihat soal
Tujuan PUTERA menurut Ir. Soekarno adalah…
A. membantu usaha perang Jepang
B. mengenalkan Jepang kepada masyarakat
C. mempropagandakan Gerakan Tiga A
D. menyelamatkan kehormatan Jepang
E. membangun kembali semua yang dihancurkan Belanda
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PH Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- PAS Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
- Faktor dan Kelipatan - Matematika SD Kelas 4
- Satuan Debit - Matematika SD Kelas 5
- Ujian Semester 1 Ganjil SMP Kelas 9
- PH Geografi Bab 3 SMA Kelas 10
- Kebutuhan Dasar Manusia - Keperawatan SMK Kelas 11
- PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat)
- US Seni Budaya SMP Kelas 9
- Macam-Macam Ekosistem - IPA SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.