Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD PPKn (Acak)
Di desa tempat tinggal Udin sedang diadakan pemilihan ketua RW. Udin bertugas menjaga adik di rumah karena ayah dan ibu Udin ikut memilih di balaiwarga. Ayah dan Ibu Beni telah mendapatkan haknya sebagai warga negara Indonesia. Di bawah ini hak yang diperoleh ayah dan ibu udin yang benar adalah ….
A. Hak mengemukakan pendapat melalui pemilihan kepala RW. Hak ini termasuk hak dalam bidang politik
B. Hak mendapat pendidikan
C. Hak kebebasan memelihara dan mengembangkan nilai-nilai budaya nasional
D. Hak mendapat perlindungan hukum
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SD / MI Kelas 6
Syarat-syarat calon anggota DPR dan DPRD diantaranya adalah berusia minimal ….
a. 17 tahun
b. 18 tahun
c. 21 tahun
d. 25 tahun
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Statistik dan Diagram Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- PPKn Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5 KD 3.4
- Pecahan - Matematika SD Kelas 4
- PTS Al-Quran Hadits MTs Kelas 9
- Bahasa Indonesia Tema 1 SD Kelas 6
- IPS Tema 8 SD Kelas 5
- Geografi Semester 2 Genap SMA Kelas 11
- UTS Prakarya & Kewirausahaan SMA Kelas 12
- Benua Amerika
- PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 6