Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD PPKn (Acak)
Selain tugas dan wewenangnya, DPR juga memiliki hak untuk meminta keterangan pada pemerintah terkait kebijakan pemerintah yang penting dan strategis yang berdampak pada kehidupan berbangsa dan bernegara, hak tersebut adalah…
a. hak angket
b. hak budget
c. hak imunitas
d. hak interpelasi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Keragaman Sosial Budaya - PPKn SD Kelas 5
Manakah yang merupakan contoh sikap toleransi?
A. memaksa teman untuk memiliki keyakinan agama yang sama dengan kita
B. menjauhi orang yang memiliki adat istiadat yang berbeda dengan adat istiadat keluarga kita
C. menghormati teman yang sedang menjlakan ibadah agamanya walaupun berbeda agamanya dengan kita
D. mengolok-ngolok teman yang masih memainkan permainan tradisional
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kemampuan Dasar IPA - SMP Kelas 7
- Indeks Harga dan Inflasi - PAS Ekonomi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11
- PTS Matematika Semester 2 Genap SD Kelas 6
- Penilaian Harian - Geografi SMA Kelas 10
- Pengenalan Ilmu Kimia
- Perubahan Sosial dan Globalisasi - IPS SMP Kelas 9
- Ciri-ciri Makhluk Hidup - IPA SD Kelas 6
- Penjas PJOK SD Kelas 6
- Ekosistem - Biologi SMA Kelas 10
- PTS PAI SMP Kelas 9