Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD Bahasa Indonesia (Acak)



★ PAS 1 Ganjil Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Hewan Komodo yang paling besar di Indonesia sendiri pernah diukur tinggi serta beratnya yakni mencapai 166 kg dan panjangnya mencapai 3 meter. Namun pada umumnya sendiri panjang dan berat komodo ini hanya sekitar 91 kg dan 2,5 meter. Untuk beberapa jenis komodo sendiri memang ada yang mencapai panjang dan berat melebihi rata-rata.

Informasi yang terdapat pada paragraf tersebut adalah ….

A. berat dan panjang rata-rata komodo

B. habitat komodo

C. sejarah komodo di Indonesia

D. Kebiasaan dan tingkah laku komodo

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Kamu menjawab : d | duh, jawaban kamu salah :(

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: Ujian Nasional Bahasa Indonesia SD/MI 2013/2014

Perhatikan kalimat berikut!

Kata hubung yang tepat untuk melengkapi kalimat rumpang tersebut adalah…

a. tetapi

b. walaupun

c. supaya

d. sebab


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: