Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Rencananya pada 15 Juni 2017, organisasi yang menghimpun anak di Gowa ini akan melaksanakan Lingkar Baca Fahasta (Lincah). Lincah bertujuan mendorong minat baca anak di Gowa. Kegiatan di Kampung Literasi Borongtala kali ini merupakan kegiatan pertama kali untuk program Lincah.
Cuplikan teks berita tersebut berfokus pada pertanyaan…
A. Dimana terjadi peristiwa itu
B. Peristiwa apa?
C. Bagaimana peristiwa itu terjadi?
D. Siapa pelakunya?
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Persamaan Kata (sinonim)
PEMUGARAN
A. Pemeliharaan
B. Pembangunan
C. Perbaikan
D. Pelestarian
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- TKJ - TIK SMA Kelas 12
- Tema 7 SD Kelas 4
- Pembagian Bilangan Bulat - Matematika SD Kelas 5
- PAS IPS SMP Kelas 7
- Ulangan Teks Persuasif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Penilaian Harian Bab 2 Sejarah Kebudayaan Islam SKI MI Kelas 4
- PTS 1 Seni Budaya SD Kelas 6
- Tes Bahasa Jepang
- Tema 5 Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- Simulasi PTS IPA SMP Kelas 8