Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Perhatikan Kutipan Berikut!
Penduduk usia kerja merupakan penduduk yang telah berusia 10 tahun ke atas. Dari tahun 1988 s/d 1993, secara umum (TPAK) Indonesia berkisar antara 57%. Pada tahun 1993 tingkat partisipasi yang tertinggi terdapat di Provinsi Bali (68, 2%) dan yang terendah terdapat di DKI Jakarta (44,5%).
Dalam laporan penelitian, kutipan di atas biasanya terdapat pada bagian…
A. Latar belakang
B. Tujuan
C. Metode
D. Pembahasan
E. Saran
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMP Kelas 7
Berikut adalah contoh gurindam yang tepat …
a. buah salak buah kedongdong
rasanya asam sebelum matang
b. buah manggis
buah nangka
c. Barang siapa mencari ilmu
Maka carilah ke para guru
d. buah nangka manis rasanya
anak baik tak boleh menangis baik budinya
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Diagram Venn - Matematika SMP Kelas 7
- PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- PTS Semester 1 Ganjil Bahasa Inggris SMA Kelas 12
- Unsur dan Prinsip Seni - Seni Budaya SMA Kelas 11
- Luas dan Volume Bangun Ruang - Matematika SD Kelas 6
- Ulangan Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 2
- Ketimpangan Sosial - SOsiologi SMA Kelas 12
- Permainan Bola Besar - Ulangan Harian Penjaskes SMA Kelas XII
- Struktur Bumi - IPA SMP Kelas 7
- Bahasa Indonesia Tema 2 SD Kelas 4