Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Bacalah teks berikut dengan seksama !
Perpindahan kalor dapat terjadi secara konduksi. Artinya, perpindahan kalor melalui zat padat yang tidak ikut mengalami perpindahan. Sebagai contoh, benda dari logam terasa hangat atau panas
saat bagian ujungnya dipanaskan atau dibakar. Contoh lainnya, knalpot kendaraan terasa panas
saat mesin motor dihidupkan beberapa saat.
Simpulan dari teks tersebut adalah ….
A. Perpindahan kalor melalui konduksi
B. Perpindahan kalor melalui zat padat
C. Contoh perpindahan kalor
D. Contoh konduksi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAT Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMP Kelas 7
Akhirnya, mulai saat itu Jiji dan Kus bekerja sama sebagai tukang cat di kampung tersebut.
Pernyataan tersebut merupakan bagian struktur isi yaitu ….
_
A. orientasi
B. klimaks
C. resolusi
D. koda
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PHB Seni Budaya SMA Kelas 10
- UTS PPKn SMA Kelas 10
- Matematika SMP Kelas 7
- Sifat Bahan Berasid, Beralkali dan Neutral Sains Tahun 3
- Ulangan Harian Statistika - Matematika SMP Kelas 8
- Vektor - Matematika SMK Kelas 11
- Remedial PAT Bahasa Prancis SMA Kelas 11
- Seni Musik - Seni Budaya SD Kelas 6
- Penilaian Harian IPA SMP Kelas 8
- Membaca Sastra dan Non Sastra - Bahasa Indonesia SD Kelas 6