Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Rama Harimau memiliki seorang putra namanya si Loreng. Tidak seperti Rama, Harimau yang terkenal sangat bijaksana dan juga dikagumi hewan-hewan di hutan, si Loreng binatang di hutan. Selain sangat jahil. dia juga sombong. Sering si Loreng menindas binatang yang ada di hutan. Suatu hari si Loreng menemukan sarang Semut Merah. Segera sarang itu ditutup menggunakan batu.
Watak Rama Harimau adalah ….
_
A. jahil
B. bengis
C. bijaksana
D. sombong
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bahasa Indonesia Tema 3 SD Kelas 6
Perhatikan teks eksplanasi berikut!
Televisi merupakan alat komunikasi jarak jauh yang menggunakan media audiovisual. Penemuan televisi termasuk penemuan besar yang mengubah dunia. Dengan adanya televisi, masyarakat dapat melihat dan mendengar berita dari seluruh dunia. Namun, kita harus bersikap bijak saat menonton tayangan di televisi. Kita sebaiknya menonton tayangan yang sesuai usia kita.
Sesuai struktur teks eksplanasi, paragraf tersebut merupakan bagian ….
A. pernyataan umum
B. pembuka
C. deretan penjelas
D. penutup
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pengayaan Tema 6 SD Kelas 5
- Ulangan Harian Tema 1 SD Kelas 6
- Teknologi Layanan Jaringan Berbasis Luas (WAN) - TIK SMA Kelas 11
- Pecahan - Matematika SD Kelas 3
- Teknologi Kontruksi Miniatur Rumah - Prakarya SMP Kelas 7
- Ulangan Harian Sejarah Kebudayaan Islam MI Kelas 3
- UTS Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- Pantun - Bahasa Indonesia Tema 4 SD Kelas 5
- Kuis Bahasa Prancis SMA Kelas 10
- Persamaan Pertidaksamaan - Matematika SMP Kelas 7