Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Unjuk rasa yang dilakukan oleh buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) menuntut supaya pihak perusahaan besedia menyediakan tempat kerja baru bagi mereka. Hal ini adalah bentuk konflik ….
a. antarindividu
b. antarkelompok
c. antarkelas
d. antarinstitusi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS Semester 1 Sosiologi SMA Kelas 12
Di dalam proses perubahan sosial, disintegrasi dapat terjadi jika ….
a. masyarakat sulit menerima perubahan sosial yang terjadi
b. perubahan tidak memengaruhi kehidupan masyarakat
c. perubahan memengaruhi kehidupan masyarakat
d. semua unsur-unsur kebudayaan mengalami perubahan
e. unsur-unsur kebudayaan mengalami perubahan tidak mampu menyesuaikan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Gerak Pada Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 8
- IPS Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 5
- IPA Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- Tari Kreasi Daerah - Seni Budaya SD Kelas 6
- Pengantar Ilmu Sejarah
- PTS Matematika SD Kelas 4
- Gambar Teknik - PTS SMK Kelas 10 Semester 2 Genap
- Fiqih - SMA Kelas 10
- PAT Bahasa Mandarin SD Kelas 2
- Mobilitas Sosial - IPS SMP Kelas 8 part 2