Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP PPKn (Acak)
Contoh pelaksanaan norma kesusilaan dalam masyarakat adalah ….
A. melaksanakan ibadah tepat waktu
B. selalu berkata jujur dalam setiap tindakan
C. mengenakan helm saat mengendarai sepeda motor
D. menyantuni anak yatim
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS PPKn SMP Kelas 7
Manusia merupakan makhluk hidup yang selalu berinteraksi dengan sesama, tidak dapat hidup sendiri, dan sangat membutuhkan peran orang lain. Hal inilah menguatkan bahwa manusia adalah sebagai makhluk ….
A. individualis
B. sosial
C. pribadi
D. humanis
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bahasa Jepang Bab 3 dan 4 SMA Kelas 10
- Pembagian dan Perkalian - Matematika SD Kelas 3
- US Seni Budaya SMP Kelas 9
- Sosiologi Bab 3 SMA Kelas 12
- Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi - IPS SMP Kelas 9
- Asinan Betawi - PLBJ SD Kelas 3
- Bahasa Arab MI Kelas 3 - Surat Al-Maun
- IPA Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Konsep Dasar Ekonomi
- Sumpah Pemuda - PPKn SMP Kelas 8
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.