Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Ketika mulai masuk masa remaja kalian mengalami perubahan bentuk badan. Yang laki-laki dada menjadi bidang, tumbuh jakun, tumbuh kumis. Yang perempuan mulai mengalami menstruasi. Pernyataan tersebut menunjukkan terjadi…
A. pertumbuhan
B. perkembangan
C. perbungaan
D. pengukuran
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Biologi SMA Kelas 11
Penyakit pernapasan yang disebabkan oleh Coronavirus adalah …..
A. Faringitis
B. Bronkitis
C. SARS
D. Asma
E. Emfisema
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Tema 8 SD Kelas 2
- PTS Gasal Matematika SMP Kelas 7
- PAT PAI SMA Kelas 11
- PAS Alquran Hadits MTs Kelas 8
- Penjaskes SD Kelas 3
- PPKn SD Kelas 1
- Bahasa Arab MA Kelas 10
- Usaha dan Energi - Fisika SMA Kelas 11
- PKn SD Kelas 1
- Try Out IPA 2 SD Kelas 6
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.